Sabtu, 05 Juli 2014

Selamat Ulang Tahun

Tepat di hari ulang tahunku 11 april yang lalu, aku mendapatkan kejutan yang luar biasa.. yang tidak aku duga sebelumnya..

Mendapatkan kejutan dari tim di kantorku, walaupun sebelumnya aku di buat marah dengan mereka. Tapi di saat bapak ku datang dan mengahampiri meja kerjaku dengan membawa kue berserta lilinya. Kemudian teman - teman satu tim ku dan bosku menyanyikan lagu selamat ulang tahun, aku tidak bisa berkata apa - apa. Tanpa aku sadari aku meneteskan air mata..

Bahagia, marah, kesal semua menjadi satu di dalam hati ♥♥. Setiap  ulang tahun pasti memiliki arti dalam hidupku.

Dan tak lupa keluarga, sahabat dan teman semua mengucapkan.. ada yang memberikanku kejutan dengan mengedit fotoku. Mereka punya cara masing- masing untuk mengekspresikanya.ku sangat beruntung semakin banyak yang sangat sayang denganku

<p>Mereka selalu ada di saat apa pun, di saat aku senang bahkan di saat aku sedang sedih..

Terima kasih tuhan engkau telah mengirim mereka untukku, walaupun terkadang tak sengaja aku melukai perasaan mereka. Tp mereka tidak pernah sedikit pun beranjak pergi meninggalkanku..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar